Anggota biro politik gerakan perlawananIslam Hamas Shalah Bardawil mengatakan kediktatoran yang diterapkan presidenOtoritas Palestina Mahmud Abbas yang menyebabkan rekonsiliasi tak terealisasidan terwujud atau tak satupun pasal-pasal yang sudah disepakati dalamrekonsiliasi bisa diterapkan dalam kehidupan nyata.
Ia menjelaskan Hamas tidak akan membentuk pemerintahanalternativ bagi pemerintahan rekonsiliasi namun parlemen sebagai lembagalegalitas bagi negara setelah berakhirnya masa jabatan Mahmud Abbas akanmembentu tim adhoc bukan pemerintahan akan tetapi sebagai sistem yang akanmelaksanakan kerja dari pemerintahan jika pemerintahan rekonsiliasi belumterbentuk dan tidak bisa menjalankan fungsinya di Gaza.
Dalam pembicaraan khususnya dengan pusatinfopalestina Bardawil mengatakan Abbas telah menghentikan semua hasilkesepakatan yang telah berjalan di Kamp Syati terkait pembentukan susunanpemerintahan rekonsiliasi. Namun ia  membatalkansemua hasil kesepakatan dan mengembalikan semuanya kepada PLO. Bahkan iamenolak semua pegawai pemerintah di Jalur Gaza dan berbagai solusi untukmenyelesaiakan masalah krisis listrik di Gaza.
Bardawil mengisyaratkan dewan parlementelah mempelajari bersama faksi-faksi yang ada tentang kerja dari timpemerintahan edhoc ini. Bahkan ia menyerukan kepada semua elemen untukbersama-sama bergabung dalam tim ini. Namun rencana ini sedikit mendapatkan hambatan karena berbagai sebab.Oleh karena itu ia menyerukan semua faksi untuk mengambil tanggung jawabnyabagi permasalahan yang terjadi di Gaza terkait Abbas dan Otoritas Palestina.
Berikut petikan wawancaranya:
Bagaimana terkait niat Hamas hendakmembentuk badan pemerintahan Jalur Gaza? Bagaimana bentuk badan ini? kenapasekarang ini disampaikan? Apa tugas utamanya?
Usai kesepakatan rekonsiliasi di Shati danusai pembentukan Pemerintahan Nasional pada Juni 2014 semua orang inginpemerintah tersebut bisa menjalankan tugasnya yang ditetapkan dalam keseakatanrekontruksi Jalur Gaza menenangkan pegawai pemerintah di Jalur Gazamenyelesaikan persoalan listrik dan lainnya dan menyiapkan gelaran pemilihanumum.
Kesepakatan itu adalah satu paket. Semuapersoalan kami sedang menantinya dan membutuhkan dekrit presiden Abbas namuntertanya tak ada dekrit sama sekali untuk menggelar pertemuan dan membukaperioden baru lembaga legislatif. Sehingga kepercayaan pemerintah diambil darilegislatif. Abbas menghentikan peran dan efektifitas lembaga legislatif secarapenuh. Seharusnya Abbas juga mengefektifkan PLO. Setelah itu Abbas tidakberusaha maksimal merealisasikan rekonsiliasi bahkan terus melakukan aksipenangkapan warga Palestina yang diduga sebagai kelompok melawan Israel danmerepresif kebebasan di Tepi Barat.
Harus diakui presiden Abbas tidakmembolehkan pemerintah rekonsiliasi (persatuan) untuk menjalankan tugasnyasecara penuh dan membuat syarat yang melemahkan. Sehingga Jalur Gaza makinterisolasi menerapkan pajak bahan bakar. Ini diakibatkan Otoriitas Palestinabekerjsama secara intens dengan Israel dan Amerika yang ingin membangun kembaliperundingan damai.
Gaza dibiarkan tanpa pemerintah yangmengurus tanpa pembantu dan semua biro di sana menunggu kontak kepastianmelalui telepon. Namun sebagian kecil Menteri langsung mengontak merekamalu-malu. Mereka beralasan bahwa blokade makin ketat dan rekontruksi terhenti.Kalau tidak ada negara-negara donor yang membantu Jalur Gaza maka rekontruksitidak akan menembus 50%.
Pemerintah di Ramallah selalu mengklaimsetiap kebaikan di Jalur Gaza adalah karenanya dan semua keburukan di JalurGaza karena Hamas. Pemerintah persatuan Palestina selalu bicara atas namaOtoritas Palestina dan lupa bahwa mereka adalah pemerintah persatuan meskipada hakikatnya kendalikan oleh Abbas. Bahkan mereka bilang  terus terang tidak akan berperan dalammenyelesaikan persoalan pegawai pemerintah.
Situasi sulit yang diciptakan di Jalur Gazaagar warga menyalahkan Hamas dan memberontak. Karena itu Hamas mulai berfikir menciptakansolusi dengan membuah tim atau semacam badan adhoc yang mengurusi persoalanyang seharusnya ditangani pemerintah persatuan Palestina dalam bidangkementerian dan koordinasi.
Sebenarnya Dewan Legislatif sebagailembaga konstitusi dan legislasi satu-satunya. Sebab legalitas seorang presidendan pemerintah sudah berakhir. Bahkan pemerintah persatuan Palestina yangmemberilan peluang kepada presiden untuk bertahan juga sudah berakhir. Jadi sudahjelas situasi sedang rapuh dan berusaha mencari jalan untuk membangun hubungannasionalisme dan mengefektifkan kesepakatan internal Palestina yang sudahditeken.
Situasi ini mengharuskan lembaga legislatifPalestina untuk intervensi merapikan persoalan internal Palestina dan jugauntuk menutup cela antara rakyat dan pemerintah.
Apakah kerja tim yang diusulkan Hamasakan menggantikan kerja pemerintah persatuan Palestina yang sudah ada?
Dia bukan badan pemerintahan namun timpemerintahan dan tidak menghalangi kementerian yang ada namun berkoordinasi.
Dramatisasi dilakukan Fatah dan Otoritas Palestinasengaja dilakukan untuk menghindari dari persoalan-persoalan di Tepi Barat akibatkekerasan terhadap aksi unjuk rasa menuntut pengadilan terhadap Basil A&rsquoraj.
Abbas ingin down payment baru kepadaAmerika dan Israel dan merusak citra Gaza dimana dia (Abbas) tak inginberinteraksi dan berurusan dengan Gaza. Ini terlibat dari pengumuman Abbas soalpemilu daerah di Tepi Barat saja.
Semua pihak tahu tim pemerintah di JalurGaza bukanlah bentukan pemerintah namun ia dibentuk karena darurat untukmemperbaiki hubungan antara public dan lembaga pemerintah yang bekerja.
Apakah sudah dibicarakan hal itu denganfaksi-fakai Palestina lain?
Sudah tentu. Bahkan mereka faksi-faksi yangmengajak bicara dengan kami untuk bisa berkontribusi dan ikut dalam kerja timini. Kami sampaikan semua pihak harus bertanggungjawab. Semua pihak tidak inginGaza chaos dan wilayah ini harus diselamatkan.
Piagam Hamas
Bagaimana tentang piagam baru Hamas? Kapanakan diumumkan dan dideklarasikan resmi dana pa yang baru?
Ini piagama yang biasa diterbitkan Hamas. Gerakanini aktif dan dinamis dan membahasnya dalam frame prinsip dasar nasuionalisme Palestinatentang &ldquobahasa sinambung untuk memanej konflik dengan zionis penjajah&rdquo. Piagamini akan menyakut masalah politik sosial pemikiran budaya yang diadopsiHamas sehingga tak ada pihak-pihak yang memiliki kepentingan untuk merusakcitra gerakan ini.
Piagam ini dibuat dan diteliti oleh pakarbahasa hukum dan HAM internasional sehingga tidak memungkinkan gerakan inimenjadi korban bagi yang cela-cela yang ingin dimanfaatkan oleh sejumlah pihak.
Bahkan kini sedang diterjemah ke dalam Bahasa-bahasadunia seperti resolusi PBB 242 dipermainkan oleh sejumlah pihak karenapenerjemahannya.
Ada isu piagam ini akan berisi pasalindependensi Hamas dari Ikhwanul Muslimin. Juga berisi pengakuan Hamas terhadapnegara Palestina di perbatasan wilayah jajahan tahun 1967. Sejauh mana kebenaraisu itu?
Saya tidak bisa mendahului membicarakanpiagam ini. setiap huruf memiliki makna. Biarlah nanti pada waktunya piagambicara sendiri. Yang jelas piagam akan berisi prinsip-prinsip dasar moralitassosial dan pemikiran. Ini gerakan orsinil dan piagamnya akan teliti danformulanya tidak diragukan lagi.
Realita Politik
Bagaimana realita politik hubungan denganFatah? Adakah pertemuan dalam waktu dekat?
Kami dan Fatah adalah partner. Fatah ada diGaza dan Hamas ada di Tepi Barat. Hanya saja harus diakui Fatah terkontaminasisecara politik saat ini dan berusaha meminggirkan Hamas untuk menjalankanagenda Israel dan Amerika. Sementara Hamas sudah berusaha mengulurkan tangannyauntuk bersatu membenahi Palestina dalam persatuan. Kami yakin tak ada calotanah air Palestina yang bisa memecah belah negeri ini.
Namun kader Hamas dan Fatah akan tetapmenjadi partner. Fatah saat ini secara riil mengalami krisis kepemimpinanbesar. Pimpinannya dictator sekali dan tidak mengakui kekuatan lain selain yangsekarang. Apalagi mengakui Hamas dan lainnya. Pimpinan Fatah yang ini tidak pedulidengan nilai-nilai nasionalisme Palestina. yang mereka pikirkan hanyamenyenangkan Amerika dan Israel dan melanjutkan proyek penyelesaian damai demikepentingan kelompok.
Pimpinan semacam ini tidak akan mampumenyatukan Gaza dan Tepi Barat. Mereka tidak akan berani mengatakan &ldquohakkembali pengungsi Palestina&rdquo tidak akan bisa melindungi Al-Quds dariyahudisasi atau menghentikan permukiman. Bahkan mereka hanya bisa menjadifaktor pemecah belah. Setiap ada kemajuan dalam pembicaraan dengan Hamasseperti yang ada di Beirut langsung dianulir Abbas kemudian dia memarahi AzzamAhmad sekembalinya dari Beirut dan Mosko bertemu Hamas.
Hubungan dengan Mesir
Ada yang barukah terkait hubungan denganMesir ?
Semua tahu sejak awal Hamas mencintai danmenghormati Mesir dan tidak akan pernah intervensi dalam urusan dalam negeriMeisr. Isu media massa Mesir selama ini hanya merusak citra Hamas. Kami sekalilagi siap dialog.
Dalam pertemuan terakhir Hamas dan Mesirpihak intelijen Mesir menyatakan siap untuk mendengar semua masukan. Hamas sekalitidak akan menjadi jalur bagi pihak-pihak untuk merusak Mesir.
Saat ini pihak Mesir lebih fleksibel daningin memperbaiki situasi di Gaza dan perlintasan termasuk situasiperdagangan. Ini menentramkan semua warga Palestina. Mesir berjanji akan ada kawasanperdagangan dan stasiun listrik untuk Gaza.
Meskipun pihak Otoritas Palestina terganggudengan membaiknya hubungan Mesir dan Hamas. Sebab mereka tidak ingin Gazatentram mereka ingin Gaza lemah.
Soal Intifadhah Al-Quds bagaimana Andamenilai?
Intifadhah Al-Quds adalah ekspresi rakyat Palestinaekspresi kemurkaan terhadap koordinasi keamanan antara Otoritas Palestina dan Israel.Ekspresi penolakan terhadap pelanggaran Israel terhadap Al-Aqsha yang dingindibagi. Rakyat Palestina menggunakan segala cara melawan Israel. namun Abbasmasih duduk bersama dan menyambut baik delegasi politik Israel. Intifadhah akanterus berlanjut. (at/pip)