Tue 6-May-2025

1756 Pemukim Zionis Serbu Al-Aqsha Selama Januari 2017

Minggu 5-Februari-2017

Data dari pusatkajian Al-Quds menunjukan selama bulan Januari 2017 terjadi peningkatanserbuan para pemukim Zionis ke Al-Aqsha hingga mencapai 1756 orang.

Berdasarkaninformasi yang dilansir pusat informasi Palestina menyebutkan jumlah pemukim Zionisyang menyerbu Al-Aqsha selama Januari kemarin mencapai 1756 orang. 253 orangmenggunakan pakaian militer. Mereka adalah para perwira intel dan kepolisian Palestina.322 orang diantaranya para mahasiswa yahudi dan 1181 pemukim Palestina. Disampingitu terjadi peningkatan luar biasa terkait jumlah turis asing yang berkunjungke Al-Aqsha mencapai 21345 orang.

Laporan jugamenyebutkan bulan Januari ini adalah rekor teerbanyak disbanding tahun lalupada bulan yang sama Januari 2016 berjumlah 472 orang. Maka pada tahun inimengalami peningkatan hingga tiga kali lipatnya.

Kondisi inidiakibatkan dari sejumlah seruan dari kalangan agamawan yahudi terhadap parapemukim yang terus menerus menyerukan penyerbuanya ke Al-Aqsha.

Sementara itu paramahasiswa Haikal terus menyerukan penyerbuannya ke Al-Aqsha dengan gelombangpenyerbuan agamis ke pusat-pusat keagamaan di sekitar Al-Aqsha. (asy/pip)

Tautan Pendek:

Copied