Pemerintah kota Israel di Jerusalem (Al-Quds) menyetujuipembangunan 143 unit hunian permukiman yahudi Gilo.
Situs-situs media Israel menyebutkan keputusan ini merupakanfase pertama dari rencana pembangunan permukiman di kampung permukiman YahudiGilo itu yang mencakup 900 unit hunian secara keseluruhan dari unit baru.
Keputusan ini diambil setelah dua hari dari persetujuan Israelmembangun 2500 unit hunian baru di permukiman-permukiman yahudi di Tepi Baratdan Al-Quds dan kurang dari sepekan ingurasi dan pengambulan sumpah jabatanpresiden Amerika Donald Trump di Gedung Putih. (at/pip)