Pasukanpenjajah Zionis pada Ahad (30/10) memblokade dan menutup desa Bet Amr di utarakota Hebron wilayah selatan Tepi Barat setelah setelah gugurnya KhalilKahled pelaku aksi penabrakan yang melukai tiga serdadu Zionis di Bet Amr.
JurnalisPalestina Muhammad Awad mengatakan bahwa pasukan penjajah Zionis menutupgerbang-gerbang desa di jalan al-Quds &ndash Hebron dan menempatkan puluhanserdadunya di lokasi serta menghambat lalu lintas kendaraan warga di jalan yangsama.
KorespondenPusat Informasi Palestina menegaskan bahwa pasukan besar dari militer penjajahZionis dikerahkan ke lokasi terjadinya aksi penabrakan. Mereka menutup jalanutama gerbang desa sehingga menyebabkan kemacepan parah. Sementara pasukanpenjajah Zionis menahan jasad korban dan belum diketahui nasibnya.
Konfrontasisengit meletus antara pemuda desa dan pasukan penjajah Zionis yang menyebarsecara massif di sepanjang jalan utama dekat desa setelah diumumkan gugurnyaKhalil Khaled. (was/melayu.palinfo.com)