Mon 5-May-2025

Palestina Suriah Jangan Bunuh Mereka Kedua Kali

Kamis 20-Oktober-2016

Krisis Suriahyang meletus pasca 15 Maret 2011 berimbas negative pada hubungan Suriah &ndashPalestina. Semakin panas situasi warga Palestina di sana dari pengungsi danfaksi-faksi menjadi kelompok yang sangat terimbas padahal selama ini merekaberusaha dalam posisi netral.

Di Suriah adalebih dari 13 kamp pengungsi Palestina sebagiannya resmi dan sebagian lagitidak resmi yang dihuni oleh sekitar setengah juta pengungsi (pencari suaka).

Di awalkrisis warga Palestina ikut terruduh sebagai salah satu dalang krisis danpeperangan. Namun mereka menyadari sebagai unsur paling lemah di sana. Adaupaya untuk menolak tudingan itu namun sia-sia seperti di Daraa dan sebagianwilayah di Ibukota Damaskus. Sebab aksi protes/unjuk rasa menjalar dalamhitungan hari ke kampung Raml Selatan di Latakiah yang berdekatan dengan kamppengungsi Raml Palestina. Aksi protes hingga menjurus kepada pembakaransebagian kantor pemerintahan dan partai. Sehingga dugaan ada unsur Palestinabermain dalam peristiwa ini semakin kuat.

UnsurPalestina di sana semakin dilibatkan dalam konflik dan ini berimbas kepadakehidupan pengungsi Palestina di Suriah. Sehingga mereka mau tidak mau harusberpihak.

Peristiwasemakin memanas dan tak tentu sehingga pengungsi Palestina harus mengungsi lagidi dalam wilayah Suriah untuk mencari tempat aman sementara atau ke luar negerimencari suaka aman. Mereka yang melarikan diri ke luar Suriah mengalamiberbagai penderitaan dan diskriminasi di negeri mereka mengungsi sepertiYordania Libanon Mesir Libia dan lainnya.

Sebagianmereka harus mempertaruhkan nyawa mereka dan anak-anak mereka di perahu-perahumaut dan di cek poin-cek poin internasional untuk mencari kehidupan yang aman.Sebagian mereka sampai ke daratan aman dan sebagian mereka mati ditelan ombak.

Sementaramereka yang bertahan di Suriah harus menjadi korban tewas terluka atau terusirpaksa. Sebagian besar pengungsi di kamp pengungsi Yarmouk harus mengungsi danmasih ada yang bertahan dalam isolasi yang sangat keras. Puluhan warga di sanakelaparan hingga tewas.

Di kamppengungsi Raml Palestina di kota Latakia pengusiran pertama terjadi pada 16Agustus 1011 dimana militer Suriah meminta mereka meninggalkan kamp jika masihbertahan maka dianggap musuh.

Juru bicarabadan PBB untuk bantuan pengungsi Palestina UNRWA Kares Jannis menyatakanantara 5 &ndash 10 ribu warga kamp pengungsi Palestina di Raml meninggalkan kampdemi melarikan diri dari tembakan atau karena ditembak atas perintah pemerintahSuriah.

Kondisipengungsi Palestina makin buruk setelah musim panas 2012 terutama di kamppengungsi Daraa dan wilayah Hajar Aswad dan Tadhamun barat dan timur kampYarmouk yang dari sana terusir lebih dari 2/3 penduduknya setelah pasukan udaraRusia menggempuar masjid Abdul Husaini yang berada di tengah-tengah kamp pada16 Desember 2012.

Peta PenyebaranPengungsi Palestina dari Suriah

Mesir: di era Mursi pengungsi Palestina asal Suriah diizinkan masukdengan dokomen izin untuk tinggal sementara di Mesir sampai krisis Suriahmeredah. Namun di masa Abdul Fattah Sisi mereka tidak diizinkan lagi.

Sementara negara-negaraEropa seperti Swedia Norwegia menerima suaka bagi pengungsi Palestina asalSuriah ke sana. Mereka diberikan kemudahan dukungan kemanusiaan dan bantuanhukum.

Libanon: sebelum krisis Suriah meletus selama bertahun-tahun Libanon sudahmerasa terganggu dengan keberadaan pengungsi Palestina. sejak meletusnya krisisdi kamp Yarmouk ada Desember 2012 selama dua tahun berikut 2013 dan 2014gelombang pengungsi Palestina asal Suriah ke Libanon makin besar. Kini tercatatlebih dari pengungsi Palestina asal Suriah tinggal di kamp-kamp pengungsi Palestinadi Libanon yang sebenarnya sudah mengalami kepadatan. Sementara hak dan peluangmereka bekerja di Libanon sangat ketat dan sulit.

Yordania: sejak awal krisis Yordania sudah ketat dalam memberikan izin masukpengungsi Palestina asal Suriah ke wilayah mereka dengan alasan keamanan danYordania tidak mampu menampung mereka. Pengungsi Palestina asal Suriah diYordania ditampung sebagian besarnya di Cyber City di wilayah utara berbatasandengan Suriah di gedung rusun enam lantai yang berisi 140 ruang flat. Mereka tidakdiperkenankan keluar dari wilayah itu kecuali dengan jaminan paling lama duahari saja.

Libia: pemerintahLibia pada November 2012 melarang masuk warga Palestina asal Suriah. Data dariUNRWA menyatakan pada Februari 2015 saat ini pengungsi Palestina asal Suriahyang diizinkan masuk hanya 1100 pengungsi saja. Menurut Group Palestina Suriahkondisi mereka sangat keras karena situasi keamanan tidak stabil. Sebagian merekamengalami penculikan pembunuhan dari kelompok yang berperang akibatnyasebagian mereka harus mengungsi ke Eropa.

Turki: bagi pengungsi Palestina asal Suriah Turki hanya stasiunpersingggahan saja menuju Eropa sebab negeri dinilai tidak stabil. Tidak adadokumen resmi terkait jumlah pengungsi Palestina asal Suriah di Turki dan hanyadiperkirakan antara 3000-5000 orang. Sebagian instansi pemerintah menganggapmereka seperti warga Suriah lainnya. Namun berkat upaya pendekatan lembagasipil Palestina persoalan pengungsi Palestina asal Suriah pemerintah Turkimengeluarkan keputusan izin masuk dan tinggal selama tiga bulan atau setahunbagi mereka di Turki.

Korban Laut

Pengungsi Palestinaasal Suriah atau pengungsi Suriah sendiri terpaksa memilih perjalanan ke Eropa melaluilaut Turki Mesir dan Libia menuju Italia untuk mencari suaka di sana. Sebagianmereka selama ke Italia. Sebagian lain lagi gagal dan ada yang ditangkap dandijebloskan ke dalam penjara dengan kondisi buruk.

6 September 2014kapal kecil yang ditumpangi 400 pengungsi Suriah dan Palestina dari Jalur Gaza tenggelamdan hanya selamat 11 orang. Pihak Group Kerja Palestina Suriah mencatat pada2015 banyak penahanan di Mecedonia (300) Polandia (12) Serbia (29) Yunani(108) Jerman (21) Cyprus (345) dan mereka diperlakukan tidak manusiawi.

Krisis KemanusiaanSuriah Fakta dan Angka

Group Kerja PalestinaSuriah mengeluarkan laporan dengan tajuk &ldquoData Rincian Korban Ditangkap danTerusir Pengungsi Palestina di Suriah Sejak 2011 hingga 2016&rdquo 3191 tewas olehserangan militer baku tembak penyiksaan blokade dan tenggelam saat keEropa. 6% adalah anak-anak 14% perempuan. Mereka terbagi di kamp-kamppengungsi Palestina di Suriah seperti Daraa Khan Danun Khan Syekh SayidahZainab Yarmuk Jarman Sabaniah Husainiah Aidin Homs Ramal HandraturaNoreb.

Sumber:

– Realita pengungsiPalestina di Suriah 2011-2015 Muhsin Muhammad Shalih Laporan Informasi Pusat StudiZaytouna.

– Palestina diSuriah antara Neraka dan Hilangnya Persoalan Palestina Frantas Glasman GuruBesar Ilmu Politik Perancis.

– Pengungsi Palestinadi Suriah Nasib Gelap Riham Audah Persoalan Timur Tengah The Middle East.

– RevolusiSuriah dan Dampaknya Bagi Pengungsi Palestina di Suriah Majed Kayali &ldquoPalestinadi Suriah Fakta dan Angka&rdquo Skynews Arab

Tautan Pendek:

Copied