Wed 7-May-2025

Keluarga Tawanan Minta Tak Dilarang Kunjungi Tawanan

Selasa 18-Oktober-2016

Keluarga tawanan diThulkarem Utara Tepi Barat meminta kebijakan larangan kunjungi tawanandihentikan. Dalam aksinya di depan kantor palang merah internasional merekamengkhawatirkan kondisi anak-anak mereka di dalam penjara yang sedang sakit.

Sejumlah tawananseperti Mutawakil Muhammad Ridhwan yang divonis 22 tahun dan telah menjalani13 tahun asal Azwan Qalqilia.

Saudara Mutawakilmengungkapkan kekhawatiran atas kondisi adiknya tersebut yang telah 62 hari dirawatdi rumah sakit mengalami berbagai penyakit kronis yang tidak biasa. &nbspSementara itu pihak penjara menolakmemberikan informasi apapun terkait dengan saudaranya tersebut. Ia menjelaskanpemerintah Zionis tidak hanya mengabaikan masalah kesehatan tetapi jugamelarang pihak keluarga menjenguknya.

Sebelumnya tentaraIsrael mengeluarkan surat izin melintas bagi keluarga tetapi kembali memaksauntuk kembali lagi dan banyak para keluarga yang juga terhalang tidak bisamenjenguk anggota keluarganya di dalam penjara. (asy/melayu.palinfo.com)

Tautan Pendek:

Copied