OrganisasiPBB untuk Koordinasi Kemanusiaan OCHA menyatakan lebih dari 200 fasilitas dantempat tinggal yang diberikan sebagai bantuan kemanusiaan telah digusur olehIsrael sejak awal tahun ini. Ini menunjukkan peningkatan besar terhadap jumlahfasilitas yang serupa yang digusur oleh Israel dibandingkan tahun 2015 yangmencapai 108 fasilitas.
OCHAmengisyaratkan dalam laporannya hari ini Jumat (12/08) antara 2-8 Agustuspasukan Israel telah telah menggusur 8 bangunan Palestina di 3 pemukiman diwilayah kategori C diantaranya bangunan darurat yang diberikan kepada wargakarena rumah mereka sebelumnya digusur sehingga menyebabkan 22 warga terusirdan lebih dari 80 warga lainnya mengalami kerugian.
OCHAmenambahkan terjadi 14 kasus terpisah yang terjadi di wilayah kategori c dan Al-Qudstimur dimana pasukan Israel menggusur sejumlah bangunan dan memaksa pemiliknyauntuk melakukan penggusuran tersebut juga telah menyita 42 bangunan denganalasan tidak memiliki izin bangunan sehingga menyebabkan 30 warga 30 orangterusir dan lebih dari 120 warga lainnya mengalami kerugian. (at/pip)