Tue 6-May-2025

Juli Israel Gelar 30 Pelanggaran Terhadap Media Palestina

Jumat 5-Agustus-2016

Pusat Urusan Media Palestina menyatakan dalamdata yang dihimpun sebanyak 30 pelanggaran yang dilakukan oleh pasukan penjajahzionis dan juga pihak aparat keamanan Otoritas Palestina terhadap kebebasan persselama bulan Juli lalu.

Pusat Pengembangan dan Kebebasan PersPalestina &ldquoMada&rdquo dalam laporan bulanan nyaman menyatakan selama bulan Julilalu terjadi penurunan jumlah pelanggaran terhadap kebebasan pers di Palestinadibanding bulan Juni sebelumnya yakni 39 pelanggaran kasus pelanggaran. Pusat Madamenegaskan jumlah pelanggaran yang dilakukan Israel mencapai 23 kali kasusdibandingkan dengan 12 kasus di bulan Juni. Sementara pihak Otoritas Palestinamelakukan 7 kasus pelanggaran di bulan yang sama.

23 kasus pelanggaran Israel selama Juli tersebutberupa beberapa bentuk diantaranya 4 kasus penangkapan penghentian peliputandan deportasi terhadap seorang wartawan dari kota Al-Quds. Pasukan Israel jugamelakukan kekerasan terhadap 2 wartawan yang menyebabkan mereka luka dan memarketika mereka meliput peristiwa bentrokan dekat perlintasan militer Marmuria diwilayah Utara Betlehem. (at/pip)

Tautan Pendek:

Copied